Sidikalang- Senin tanggal 14 April 2025 Setelah istirahat makan siang, Aparatur Pengadilan Agama Sidikalang Kembali mengikuti rapat. Adapun pembahasan rapat pada kesempatan ini adalah terkait Pembangunan Zona Integritas di Pengadilan Agama Sidikalang.
Dalam rapat ketua Pengadilan Agama Sidikalang menyampaikan agar seluruh pegawai tetap bersemangat menyelesaikan segala pekerjaannya agar kedepannya Pengadilan Agama Sidikalang semakin baik, Beliau menghimbau untuk tetap menjaga integritas. (AS)